Suaraindo.id- Peredaran gas elpiji tiga kilogram di Kota Singkawang disinyalir mengalami kelangkaan di waktu tertentu, meskipun ada pangkalan yang tidak mengalami kelangkaan.
“Alhamdulillah gas elpiji tiga kilogram berjalan lancar tidak ada kendala, Harga Eceran Tertinggi (HET) Rp 18.500 per satu tabung gas elpiji,” ujar Rahman, satu diantara agen pangkalan gas tiga kilogram Singkawang.
Rahman mengungkapkan adanya keluhanan masyarakat akan sulitnya gas elpiji tiga kilogram diindikasikan dan diduga ada penyimpangan oknum tertentu terkait pasokan dari agen ke pangkalan. Dia mengimbau masyarakat yang mengalami kelangkaan bisa menghubungi call center PLN 135.
IKUTI BERITA LAINNYA DI GOOGLE NEWS